BAB 1
PENDAHULUAN
A.
Latar Belakang
Seiring dengan
cepatnya akselerasi wacana ekonomi Islam atau Syariah di tengah– tengah
masyarakat, fiqh muamalah menjadi bahan diskusi terus menerus. Persoalan yang
selalu mengemuka adalah apakah fiqh muamalah persoalan hukum ataukah persoalan
ekonomi. Apa lagi didalam istilah “muamalah” tersebut memang terkandung