BAB I
Pendahuluan
A.
Latar belakang
Istilah manajemen mutu dalam pendidikan sering disebut
sebagai Total Quality Manajement (TQM). Aplikasi konsep manajemen mutu-
TQM dalam pendidikan ditegaskan oleh Sallis yaitu Total Quality Management
adalah sebuah filosofi tentang perbaikan secara terus-menerus, yang dapat
memberikan seperangkat alat praktis